💬 Tanya Asisten Servicedesk IT

Panduan iGracias untuk Orang Tua Mahasiswa

SSEKILAS TENTANG APLIKASI IGRACIAS ORANG TUA

Integrated Academic Information System (iGracias) merupakan portal akademik milik Telkom University. IGracias adalah sebuah portal yang dibuat untuk melayani berbagai keperluanadalah pimpinan, dosen, mahasiswa, pegawai, dan termasuk orang tua/wali mahasiswa yang dapat digunakan untuk memantau proses perkembangan akademik mahasiswa berupa kehadiran, nilai dan informasi lainnya.

2 Comments

  • Terdapat notif LKS belum disetujui. Mohon penjelasan tugas apa yang belum dikerjakan anak saya dan batasan waktunya. Terimakasih sekali atas tersedianya forum komunikasi ini.

    Dr., Dra. Reni Herawati, M.Pd.B.I. Reply
    • Selamat pagi, terima kasih telah menghubungi IT Service Desk Dir. PuTI ☺️
      Mohon izin menginformasikan Pak/Bu terkait LKS pada igracias orang tua bisa dikonfirmasikan ke admin LAA Fakultas untuk dibantu lakukan pengecekan terkait aktivitas akademik mahasiswa (kontak LAA terdapat pada daftar kontak layanan Tel-U)

      Terima kasih

      diahsukma Reply

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Secret Link